Algoritma Update To Google’s Hummingbird

Algoritma Update To Google’s Hummingbird - Google menandai ulang tahun kelima belas pada hari Kamis dengan revisi algoritma mesin pencari yang disebut "Hummingbird"  atau tepatnya Sabtu, 28 September 2013 Google telah melakukan perubahan algoritma terhadap pola cara membaca kata kunci yang ditulis pada browser dengan keberadaan kata kunci tersebut pada situs yang relevan. Dengan update ini banyak yang bertanya-tanya :
  • Apakah traffikku akan anjlok....?
  • Apakah ranking situs-situsku akan berjatuhan....?
  • Apakah earningku akan ikut terjun bebas juga....?
  • Dan Apakah Para Master atau Mastah Juga Cemas....?
Algoritma Update To Google’s Hummingbird
Mungkin dengan mendengar Update Aloritma ke Hummingbirdpertanyaan-pertanyaan  di atas timbul dengan sendirinya dibenak sobat blogger begitupun yang terjadi dengan saya pribadi. Perubahan algoritma yang dijuluki update Hummingbird , kurang lebih dibuat dalam upaya lain oleh Google untuk lebih melayani kebutuhan pengguna mereka. Dengan perangkat mobile dan tablet yang menawarkan kemampuan untuk pencarian verbal. 

Algoritma Update To Google’s Hummingbird - Jika dalam 12 tahun terakhir ini Google lebih menekankan pada Kesesuaian Kata Kunci maka terhitung sejak september kemarin Google Algoritma lebih menekankan kepada "Hati atau Persaan" jadi artinya kali ini Google lebih sensitif dalam menelusuri sebuah blog atau situs-situs yang akan disuguhkan kepada audien, Dalam dunia seo, keyword (kata kunci) dapat diperlihatkan secara jelas pada sebuah artikel. Misalnya, kata kunci selalu ada pada judul, deskripsi maupun isi artikel dengan pengulangan keyword pada setiap paragraf. Pola peletakan yang jelas seperti ini memang sangat di sukai search engine selama 12 tahun. Tetapi di akhir September 2013, pola yang jelas itu malah mulai ditinggalkan. Search engine raksasa ini lebih menyukai keyword yang tersamar (latent keyword).

Menurut Danny Sullivan, " Google Hummingbird digunakan sekitar sebulan yang lalu, namun baru hari kamis yang lalu Google mengumumkan perubahan ini . " 

Kemudian dengan Update ini sobat mungkin bertanya lagi "Apa dampaknya bagi SEO.....???
Eitttsss tunggu dulu untuk melepas ketegangan akibat update ini sebaiknya sobat rilex dulu, deampak jelas pasti ada namun sobat blogger tidak mesti terlalu tegang karena update kali ini tidak seperti pada Update Panda dan Penguin jadi Enjoyyy aja. Namun antisipasi harus kita lakukan dibawah ini adalah tips sederhana untuk menghadapi Update Google’s Hummingbird :

Cara terbaik saat ini adalah membuat konten yang relevan untuk blog/situs sobat, hindari spaming, situs yang memiliki pembahasan spesifik akan lebih disukai oleh google hummingbird daripada blog/web dengan tema campur aduk, perkaya konten dengan fitur seperti konten multi media, pikirkan juga kemungkinan pengunjung yang datang dari perangkat seperti tablet, smartphone android, iphone, dan sebagainya. Selain itu, algoritma hummingbird lebih menyukai konten penuh interaksi antara pembuat konten dan pengunjung/pembaca konten, blog/web memiliki fitur chat, tanya jawab, forum, dan yang lainnya lebih disukai google. 

Demikian artikel kali ini semoga artikel ini dapat sedikit lebih memberi gambaran tentang Update Google’s Hummingbird.
Visit Kabar Sehat

Related Posts

38 Responses to "Algoritma Update To Google’s Hummingbird"

  1. Nais info sob.. kemarin2 banyak yang kena babat EMD, sekarang si manuk :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. hehheh bisa aja kang ah, berita lama telat publish kang

      Delete
  2. ok, gan thant udah share, infonya sangat bermanfaat.
    Salam kenal sob..

    ReplyDelete
  3. aduhh pak Joen saya pusing bacanya, pertama bahasa tulisannya yang terlalu keren, kedua background postnya yang gelap, maklum saya pake komputer jelek :D
    mohon maaf pak Joen, bukan bermaksud negatif :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. terimakasih banyak mas sudah mengingatkan, nah sekarang masih gelap gak, hehehhehh

      Delete
    2. alhamdulillah pak Jun, sekarang sudah aman terkendali, saya bisa membacanya dengan nyaman :)
      terimakasih bang Alex :)

      Delete
    3. makasih gan, maaf jika tampilannya kurang nyaman ceritanya ane lagi belajar Blogazine, hehhehe

      Delete
  4. Kayanya blog saya juga kena ya sob, traffik, alexa semuanya terjun bebas, saya masih inget sekitar sebulan yang lalu ini terjadi, tapi ga ambil pusing ah hehe...nais inpoh ni sob, salam kenal juga

    ReplyDelete
    Replies
    1. terimaksih banyak mas kunjungannya....
      iya betul mas heppy aja

      Delete
  5. Semoga saja tidak memperburuk blog kita masing masing

    ReplyDelete
  6. mantap sob infonya, terimaksih sudah berbagi :)

    ReplyDelete
  7. Waduhh klo masalah update ini algoritmanya tambah ketat
    Keren unique postnya :)

    ReplyDelete
  8. hadeh kalo maasalah algoritma google pasti ampuh
    entahlah kalo dengan blogku nanti

    ReplyDelete
  9. sebagai admin blog gado - gado saya siap terjun bebas kang hehehe... terimakasih infonya kang

    ReplyDelete
  10. mantab kang, blognya keren :)
    salam damai !
    - daengrio[dot]com -

    ReplyDelete
  11. Mungkin sekarang harus bikin artikel yang senatural mungkin, jadi jangan menunjukkan kalau kita ngejar SEO, gitu kali yah mas hehe...

    ReplyDelete
    Replies
    1. betul mas jadi pada intinya kita buat artikel bukan untuk mesin tapi untuk orang

      Delete
  12. lama tak jumpa bikin pangkling aya atuh blogna bang alex ehehe.. abis di olesin yah bang heuheu..

    ReplyDelete
  13. Wuih, nggak habis-habis ya inovasi dari Google. Algoritmanya bikin deg-degan para pegiat SEO, hehe....

    ReplyDelete
  14. Waduh blog saya campur sari nih pak labelnya saja luar biasa banyak mudah-mudahan blog aku masih tetap disukai google

    ReplyDelete
  15. menekankan kepada "Hati atau Persaan" makna ini aku kurang paham nih

    ReplyDelete
    Replies
    1. jadi pada intinya SE Google dengan hummingbirdnya akan lebih dalam lagi merayapi suatu blog/web yang akan disuguhkan ke audiensnya.

      Delete
  16. hadeeh google selalu berubah2 dalam menerapkan algoritmanya,

    ReplyDelete

Terimakasih banyak atas kunjungannya, salam silatuhami M. Alex Joenaedi

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel